Skip to main content

Bubur Jagung Wortel
(Makanan Utama)

Bahan Bahan (2 Porsi)

  • Tepung Gasol Jagung

    2 Sdm (20 Gr)

  • Kentang

    ¼ (40 Gr)

  • Wortel

    ½ (25 Gr)

  • Daging Ayam

    30 Gr

  • Air

    200 Ml

  • EVOO

    1 Sdt

Cara Memasak

  • Kupas dan cuci kentang, wortel, dan ayam, lalu kukus

  • Campurkan 2 sdm Tepung Gasol Jagung dengan 200 ml air. Masak dengan api kecil  +/- 10 menit, sambil terus diaduk sampai mendidih dan matang

  • Haluskan semua bahan yang telah dikukus, lalu tuang di atas bubur Gasol Jagung yang sudah matang

  • Tambahkan 2 sdt EVOO
    *EVOO = Extra Virgin Olive Oil

  • Siap disajikan untuk si kecil

Informasi Nilai Gizi per Porsi

Jumlah per PorsiNilai%AKG
Energi Total
132,15 kkal

24%

Lemak Total
6,5 g

19%

Protein
4,9 g

40%

Karbohidrat
13,9 g

24%

Serat
0,9 g

N.A.

Vitamin A
0,2 µg

0,1%

Vitamin C
0,7 mg

1,8%

Zat Besi
0,5 mg

N.A.

Zinc
0,35 mg

N.A.

Natrium
0 mg
0%
Yodium
0 mcg
0%